Kajian Kitab Riyadhus Shalihin (Bab 45 : Mengunjungi orang sholeh, berkumpul, bergaul, mencintai, meminta dikunjungi dan mohon doa dari mereka serta mengunjungi tempat-tempat yang baik) #8
بسم الله الرحمن الرحيم
Bab 45: Mengunjungi orang sholeh, berkumpul, bergaul, mencintai, meminta dikunjungi dan mohon doa dari mereka serta mengunjungi tempat-tempat yang baik
📣Oleh Asy Syaikh Abu Fairuz Abdurrahman bin soekojo Al Indonesiy Al Jawiy Al Qudsiy حفظه الله
Hadits 8
Dari Abu Hurairah Radhiyallohu Anhu,ia berkata, "Sesungguhnya Nabi Shallallohu Alaihi wa Sallam bersabda, "Seseorang itu dinilai seperti kebiasaan sahabat karibnya. Oleh kerana itu, hendaknya setiap kalian memerhatikan dengan siapa ia bersahabat."(HR Abu Dawud & At-Tirmidzi dgn sanad yg shahih)
Shahih Al-Jami' (3545)
As-Silsilah Ash-Shahihah karya Al-Albani Rahimahulloh (927)
Audio didapatkan dari Al Akh Wan Perwira Wan Adam Al Malizy حفظه الله
Semoga mendapat faedah-faedah dan manfaatnya
إن شاء الله
بارك الله فيكم