Header Ads

Kajian Tafsir Quran (Pembahasan ayat 104 105)

Kuliah Tafsir Al Quran
🎙Asy-Syaikh Abu Fairuz bin Soekojo Al Jawiy Al Indonesiy


Tarikh
15 Rabi'ul Tsani, 1442
1/12/2020
Selasa (الثلاثة)

Pembahasan ayat 104 105

 أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا لَا تَقُولُوا رَاعِنَا وَقُولُوا انظُرْنَا وَاسْمَعُوا ۗ وَلِلْكَافِرِينَ عَذَابٌ أَلِيمٌ

مَّا يَوَدُّ الَّذِينَ كَفَرُوا مِنْ أَهْلِ الْكِتَابِ وَلَا الْمُشْرِكِينَ أَن يُنَزَّلَ عَلَيْكُم مِّنْ خَيْرٍ مِّن رَّبِّكُمْ ۗ وَاللَّهُ يَخْتَصُّ بِرَحْمَتِهِ مَن يَشَاءُ ۚ وَاللَّهُ ذُو الْفَضْلِ الْعَظِيمِ

Hai orang-orang yang beriman, janganlah kalian katakan (kepa­da Muhammad), "Ra'ina," tetapi katakanlah, "Unzhurna," dan, "Dengarlah." Dan bagi orang-orang kafir siksaan yang pedih. 

Orang-orang kafir dari Ahli Kitab dan orang-orang musyrik tia­da menginginkan diturunkan sesuatu kebaikan kepadamu dari Tuhanmu. Dan Allah menentukan siapa yang dikehendaki-Nya (untuk diberi) rahmat-Nya (kenabian); dan Allah mempunyai ka­runia yang besar.

Terlarang mengucapkan Ra'ina kerana Yahudi menggunakan kalimat ini untuk mengejek.

Tidak boleh mengucapkan kata-kata yang keji. 
Tashwish - orang boleh salah faham.

Gunakan kalimat yang bagus beradab dengan manusia.

Meninggalkan lafaz yang membawa kepada suatu perkara yang tidak layak.

Menjauhi kata-kata sindiran.

Wajibnya menyelisihi orang kafir. Tidak menggunakan istilah istilah mereka.

Allah mengingatkan orang Kafir dengan adzab yang pedih.

Kaum Mukminin akan mendapatkam nikmat yang besar. Kitab suci terbaik, rasul terbaik.

Diturunkan kitab ini kepada rasul kalian untuk mensucikan kalian

Imam Ibnu Katsir.
Allah melarang kaum Mukminin meniru dan menyerupai orang kafir.

Tauriah - pengelabuan, samar.

Kami mendengar dan kami mendurhakai.

 Al ghordu -sasaran, tujuan

Larangan menyerupai orang kafir pada ucapan dan perbuatan.

Sumber Channel Telegram: tafsirquran_abufairuz
Diberdayakan oleh Blogger.