Mustalah Hadith (Jenis² Hadith Shahih)
Mustalah Hadith
اساسي 2 خلاصة مصطلح الحديث ايات مصحف
Untuk download file PDF klik gambar |
Tarikh
24 Rabi'ul Tsani, 1442
10/12/2020
Khamis (الخميس)
Sebelum ada Sohih Bukhari Muslim, kitab hadith yang sohih adalah Muwattho' Imam Malik.
Imam Syafi'i adalah guru Imam Bukhari dan Muslim.
Menurut pendapat jumhur, kitab Bukhori adalah yang paling sohih kemudian kitab Muslim.
Kitab Sohih Bukhori dikumpul 15 tahun.
Kritikan terhadap sohih Bukhori lebih sedikit berbanding kitab Muslim.
Kualiti dari Muslim, lebih rendah berbanding Bukhori.
Syarat Imam Muslim lebih longgar. Syarat Bukhori lebih ketat.
Jenis-jenis hadith sohih.
- Tingkatan tertinggi Muttafaqun Alaih di dalam Sohihain. Di sepakati oleh ummah
- Hadith yang Bukhori menyendiri dari Muslim.
- Hadith yang Muslim menyendiri didalam sohihnya
- Hadith yang sesuai dengan syarat Bukhori Muslim, walaupun Bukhori Muslim tidak meriwayatkan itu.
- Hanya sesuai dengan syarat Bukhori.
- Sesuai dengan syarat Muslim
- Hadith yang sohih menurut para imam yang lain.
Soalan
1.Definisi Hadith Muttafaqun Alaih?
🎙 Asy Sheikh Abu Fairuz Abdurrahman bin Soekojo Al Jawi Al Indonesiy حفظه الله
Sumber Channel Telegram: Mustalah Hadith