Header Ads

MALU MENAMPAKKAN KEBENARAN DAN MENYUARAKANYA PERTANDA LEMAHNYA CINTA DAN KEIMANAN KEPADA ALLAH

MALU MENAMPAKKAN KEBENARAN DAN MENYUARAKANYA PERTANDA LEMAHNYA CINTA DAN KEIMANAN KEPADA ALLAH



Pertanyaan :

بسم الله الرحمن الرحیم
السلام علیكم و رحمۃ الله و بركاته

  Afwan wahai Syaikhuna untuk sekarang saya belum menggunaka WA karna hp sedang rusak .. jadi insyaAllah kami bertanya kepada syaikh lewat via telegram.
Pertanyaan :
Apa nasehat bagi salafiy yang malu menampakkan kebenaran dan menyuarakannya ?
---------------------------

Jawaban dengan memohon pertolongan pada Allah ta'ala :

وعليكم السلام ورحمة الله وبركاته.

Malu menampakkan kebenaran dan malu menyuarakannya setelah mengetahui bahwasanya yang benar adalah benar dan yang batil adalah batil?
Itu menunjukkan lemahnya kecintaan kepada Allah, dan lemahnya kecemburuan untuk agama Allah.
Dan kedua perkara tadi menunjukkan lemahnya keimanan kepada Allah.

غفرانك ربنا وإليك المصير.
➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖

(Dijawab Oleh : Asy Syaikh Abu Fairuz Abdurrahman bin Soekojo Al Qudsiy Al Jawiy Hafidzahullah )

Rabu, 28 Dzul Hijjah 1443 / 27-7-2022

Sumber Channel Telegram: fawaidMaktabahFairuzAdDailamiy
Diberdayakan oleh Blogger.