Header Ads

APAKAH ADA UDZUR UNTUK MANDI JANABAH KETIKA CUACA DINGIN YANG EKSTRIM?

APAKAH ADA UDZUR UNTUK MANDI JANABAH KETIKA CUACA DINGIN YANG EKSTRIM?


Pertanyaan :

السلام عليكم ورحمة الله وبؤكاته...
Afwan syaikh apakah ada udzur untuk mandi janabah ketika cuaca dingin yang ekstrim?
-----------------

Jawaban dengan memohon pertolongan pada Allah ta'ala :

وعليكم السلام ورحمة الله وبركاته.

Ya, ada udzur untuk bertayammum, sebagaimana dalam kisah Amr Ibnul Ash (hadits hasan lighairih, Diriwayatkan oleh Al Imam Ahmad).

Namun jika mampu mendapatkan air hangat untuk mandi maka wajib memakainya untuk mandi dan bukannya bertayammum.

والله تعالى أعلم بالصواب
----------------------------

(Di Jawab oleh Syaikh Abu Fairuz Abdurrahman bin Soekojo Al Jawiy حفظه الله)

Senin 11 Syawwal 1444 / 1-05-2023

Sumber Channel Telegram: fawaidMaktabahFairuzAdDailamiy
Diberdayakan oleh Blogger.