Header Ads

Shahih Al Bukhari (Kitab Shalat; BAB 4 : MENGERJAKAN SHALAT DENGAN BERSELIMUTKAN SEPOTONG KAIN) #3

Kitab Shahih Al-Bukhari karya Imam Muhammad bin Ismail Al-Bukhari rahimahullah disyarah oleh Syeikh Abu Fairuz Abdurrahman bin soekojo Al Indonesiy Al Jawiy Al Qudsiy hafidzohulloh

Download matan shahih bukhari klik gambar

Kitab 8: KITAB SHALAT

🎙 Oleh Asy Syaikh Abu Fairuz Abdurrahman bin soekojo Al Indonesiy Al Jawiy Al Qudsiy حفظه الله

➖〰➖〰➖〰➖〰➖〰➖

BAB 4 : MENGERJAKAN SHALAT DENGAN BERSELIMUTKAN SEPOTONG KAIN

💢 HADITS 358

حَدَّثَنَا عَبْدُ اللَّهِ بْنُ يُوسُفَ قَالَ أَخْبَرَنَا مَالِكٌ عَنْ ابْنِ شِهَابٍ عَنْ سَعِيدِ بْنِ الْمُسَيَّبِ عَنْ أَبِي هُرَيْرَةَ أَنَّ سَائِلًا سَأَلَ رَسُولَ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ عَنْ الصَّلَاةِ فِي ثَوْبٍ وَاحِدٍ فَقَالَ رَسُولُ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ أَوَلِكُلِّكُمْ ثَوْبَانِ.

Abdullah bin Yusuf meriwayatkan kepada kami, dia berkata: Malik mengabarkan kepada kami dari Ibnu Syihab, dari Sa'id bin al-Musayyab, dari Abu Hurairah bahwa ada seseorang bertanya kepada Rasulullah ﷺ tentang salat menggunakan satu baju. Maka Rasulullah ﷺ bersabda, "Apakah setiap orang dari kalian memiliki dua baju?"

〰🍂📚〰🍂📚〰🍂📚〰

Jum'at, 13 Sya'aban 1445 H - 23/2/2024 M. 
Di Masjid Al-Muhsinin Changloon, Kedah, Malaysia

Sumber Channel Telegram: Shahih Al Bukhari
Diberdayakan oleh Blogger.