KITAB "PENJELASAN HUKUM BERTEPUK TANGAN"
KITAB PENJELASAN HUKUM BERTEPUK TANGAN
Untuk pemesanan klik gambar |
بسم الله الرحمن الرحيم.
الحمد لله رب العالمين.
Telah tercetak sebuah terjemahan dari kitab sederhana dengan judul terjemahan:
“Penjelasan Hukum Bertepuk Tangan”
Dengan Sambutan Dari Fadhilatusy sy Syaikh Abu Abdirrahman Adil Bin Ahmad Ali Syaikh As Sa'udiy حفظه الله
Bab Satu: Bertepuk Tangan Merupakan Sikap Menyerupakan Diri Dengan Orang-orang Jahiliyyah.
- orang kafir Quraisy beribadah dengan bertepuk tangan.
- orang kafir Quraisy bertepuk tangan di luar ibadah.
- dalil yang mengharamkan sikap meniru gaya orang kafir.
- langkah orang kafir pasti cacat dan berpenyakit.
-kebencian Al Imam Asy Syafi’iy رحمه الله terhadap cara ibadah kaum Shufiyyah.
- disyariatkannya tasbih atau takbir di saat mengungkapkan keheranan atau kekaguman.
- haramnya nyanyian, tarian dan siulan.
- kaum kafir Perancis adalah musuh Allah.
**Bab Dua: Lelaki Yang Bertepuk Tangan Itu Menyerupakan Dirinya Dengan Kaum Wanita.**
- dalil bolehnya wanita bertepuk tangan di dalam shalat.
- dalil diharamkannya lelaki menyerupai wanita.
Bab Tiga: Lelaki Yang Bertepuk Tangan Itu Menyelisihi Jalan Nabi صلى الله عليه وسلم Dan Sahabat رضي الله عنهم.
- wajibnya mengikuti jalan Rasulullah صلى الله عليه وسلم dan para Sahabat beliau dalam agama.
-keringanan yang diberikan Nabi Muhammad صلى الله عليه وسلم untuk para wanita.
- buruknya orang yang membuat jalan keagamaan sendiri tanpa bimbingan para Sahabat رضي الله عنهم.
- hakikat bid'ah.
- tidaklah setiap perselisihan itu kita boleh memilih pendapat yang kita sukai di dalamnya.
- rusaknya agama orang yang mencari-cari yang ringan-ringan dari fatwa ulama.
- hakikat dan hukum taqlid.
- bid'ahnya bertaqlid pada orang yang bukan ma'shum.
- larangan Al Imam Asy Syafi’iy رحمه الله untuk seseorang itu mengekor pada beliau.
- Ancaman Allah terhadap para pembuat tipu daya terhadap syari'at-Nya.
Bab Empat: Wanita Boleh Untuk Bertepuk Tangan Di Dalam Shalat Karena Suatu Hajat Yang Penting.
- Dalil dan tata cara wanita bertepuk tangan di dalam shalat.
- hikmah tasbih saat mengingatkan imam yang lupa.
Bab Lima: Peringatan Untuk Orang Yang Meninggalkan Perkara Yang Baik Dan Justru Melakukan Perkara Yang Rendah.
- keagungan dzikir.
- selamatnya hati lelaki dari fitnah suara wanita itu lebih diutamakan daripada keutamaan tasbih.
Bab Enam: Tidak Ada Perkara Yang Remeh Di Dalam Islam
- Perintah Allah ta'ala agar kita menaati syariat Islam secara keseluruhan.- Peringatan Allah ta'ala dan Rasul-Nya terhadap orang yang menyelisihi Rasulullah صلى الله عليه وسلم.
- Bahayanya sikap tidak merasa cukup dengan Sunnah sampai masuk kepada perkara baru.
- Batilnya ajaran hizbiyyin yang membagi agama ini menjadi qusyur (kulit) dan lubb (inti).
والحمد لله رب العالمين.
📖spec :
☑Hardcover 105 halaman
☑ukuran 14 x 21 cm
☑Pita Batas Halaman
والحمد لله رب العالمين.
Sumber Channel Telegram: fawaidMaktabahFairuzAdDailamiy