MANAKAH YANG RAJIH IMAM MEMBACA BISMILLAH DENGAN JAHR ATAU SIR SAAT MEMBACA ALFATIHAH DALAM SHOLAT BERJAMA'AH?
MANAKAH YANG RAJIH IMAM MEMBACA BISMILLAH DENGAN JAHR ATAU SIR SAAT MEMBACA ALFATIHAH DALAM SHOLAT BERJAMA'AH?
Bismillah
Izin bertanya wahai syaikhuna
Bagaimana pendapat yg rojih apakah imam membaca bismillahirrohmanirrohim pada sholat berjama'ah dengan jahr atau sir
Bagaimana kita memahami dalil berikut
عَنْ أَبِيْ هُرَيْرَةَ رَضِيَ اللهُ عَنْهُ قَالَ أَنَّ النَّبِيَّ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ كَانَ يَجْهَرُ بِالْبَسْمَلَةِ
Dari Abu Hurairah radiyallohu'anhu, bahwa Rasulullah sholallahu 'alaihi wa sallam mengeraskan suaranya ketika membaca basmalah (Hadist Riwayat Al-Bukhari)
Pada riwayat lain:
فَكَانُوْا لَا يَجْهَرُوْنَ بِـ(بِسْمِ اللهِ الرَّحْمَانِ الرَّحِيْمِ)
[أَخْرَجَهُ أَحْمَدُ (٣/١٧٩)، وَالنَّسَائِي (٢/١٣٥) بِسَنَدٍ صَحِيْحٍ]
“Mereka semuanya tidak mengeraskan bacaan: ‘Bismillaahir-Rahmaan-ir-Rahiim’ Mereka semuanya tidak mengeraskan.”
[Diriwayatkan oleh Ahmad (3/179), dan An-Nasa'iy (2/531), dengan sanad shohih.]Mohon bimbingannya
➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖
(Dijawab Oleh : Asy Syaikh Abu Fairuz Abdurrahman bin Soekojo Al Qudsiy Al Jawiy -hafidzahullah- )
Ahad 16 Muharram 1444 / 14-8-2022
Sumber Channel Telegram: fawaidMaktabahFairuzAdDailamiy