METODE PENULISAN SYARH HADITS SHAHIH (BUKHARI MAUPUN MUSLIM)
METODE PENULISAN SYARH HADITS SHAHIH (BUKHARI MAUPUN MUSLIM)
Pertanyaan :
Afwan mau nanya, metode seperti apa penulisan dalam menjelaskan kitab Shahih (baik Shahih Al Bukhariy dan Shahih Muslim) agar terbebas dari madzhab ?
Dan murni independen Fiqh nya.
Ada yang mengatakan bahwa siapa yang mampu mensyarah kitab Shahih itu berarti orang itu memiliki ketajaman fiqh dan dalam ilmunya.
------------------------
Dijawab Oleh : Asy Syaikh Abu Fairuz Abdurrahman bin Soekojo Al Qudsiy Al Jawiy Hafidzahullah
Sumber Channel Telegram: fawaidMaktabahFairuzAddailamiy